Wednesday, October 24, 2007
Motivasi Diri
Jangan bersedih Lia,
Jangan bersedih sahabatku...
Kita memang sama-sama sedang punya masalah,
dan kebetulan masalah kita pun sama...
tentang Sesuatu yang Rumit.
Namun,
apa alasan bagi kita untuk bersedih, untuk menangis, untuk berduka, dan untuk berputus asa..??
Jika kita bisa menyadari Pencipta yang Agung itu selalu mendampingi kita mengarungi kehidupan ini.
Selalu ada harapan di tengah kesulitan
dikutip dari buku : Kun Fayakuun, Selalu ada harapan di tengah Kesulitan
Jangan bersedih sahabatku...
Kita memang sama-sama sedang punya masalah,
dan kebetulan masalah kita pun sama...
tentang Sesuatu yang Rumit.
Namun,
apa alasan bagi kita untuk bersedih, untuk menangis, untuk berduka, dan untuk berputus asa..??
Jika kita bisa menyadari Pencipta yang Agung itu selalu mendampingi kita mengarungi kehidupan ini.
Selalu ada harapan di tengah kesulitan
dikutip dari buku : Kun Fayakuun, Selalu ada harapan di tengah Kesulitan
6 comments
namun jika sedang merasakan itu, jangan pula kau tahan, lepaskan semua beban, lawan, teriak, bahkan mengumpat pun di halalkan demi meringankan beban!!
ok!!
Allah pasti selalu bersama kita dalam mengarungi kehidupan ini..
ga perlu bersedih, ga perlu ngresulo tentang hidup ini..semua adalah garis yang sudah ditetapkan..
ambil hikmah dari setiap kejadian yang ada..dan InsyaAllah kita dapat menemukan kedamaian disana..
namanya orang hidup pasti ada masalah lia..
sebenarnya yg jadi masalah adalah bagaimana kita menyikapi masalah itu sendiri..
Post a Comment